Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Memasang Widget Label Cloud Paling Ringan Untuk Blogger

Secara default widget label cloud ditampilkan dengan tampilan vertikal kebawah. Yang saya maksud acak kurang lebih seperti ini tampilannya:
Cara Memasang Widget Label Cloud Paling Ringan Untuk Blogger
NOTE: Setiap template tampilannya berbeda-beda. Namun untuk pemakaian widget label default di bawaan blogger tentunya lebih SEO Friendly, ringan, dan responsif.

Nah supaya widget label di blog tampil dalam mode acak atau Cloud, silakan ikuti langkah-langkahnya di bawah ini:

Langkah #1 – Masuk ke dasbor blog sobat

Langkah #2 – Masuk ke menu Tata Letak > Tambah Gadget

Langkah #3 – Scroll ke bawah dan pilih widget “Label”
Cara Memasang Widget Label Cloud Paling Ringan Untuk Blogger

Langkah #4 –  Nah, di sini jangan lupa pada bagian Tampilkan pilih “Cloud”
Cara Memasang Widget Label Cloud Paling Ringan Untuk Blogger
Langkah #5 – Setelah itu tinggal klik “Simpan”

Nah begitu loh cara memasang widget label di blogger agar tampilannya jadi acak. Mudah banget, jadi jangan dibikin ribet ya.

Post a Comment for "Cara Memasang Widget Label Cloud Paling Ringan Untuk Blogger"